Postingan

Asal mula & Sejarah PII Berdiri

Gambar
Selamat Membaca Tentang Pelajar Islam Indonesia (PII) Kawan ! PELAJAR ISLAM INDONESIA ( PII ) Para pendirinya adalah  Yoesdi Ghazali, Anton Timur Jaelani, Amin Syahri dan Ibrahim Zarkasy. Pelajar Islam Indonesia telah berdiri pada tanggal 4 Mei 1947 tepatnya di  Masjid Kauman, Yogyakarta.   Asal Mula PII Berdiri  Salah satu faktor yang melandasi kebangkitan PII adalah adanya dualisme dalam sistem pendidikan terhadap umat Islam Indonesia oleh penjajah Belanda yaitu pesantren dan sekolah umum. Pesantren memiliki orientasi esakatologis sementara sekolah umum berorientasi pada duniawi. Sebagai konsekuensi dari dualisme sistem ini para siswa terpecah menjadi dua kubu dan saling mengejek. Para santri mengklaim sekolah umum sebagai sekolah sekuler yang tidak percaya pada Tuhan, sistem pendidikan warisan penjajah Belanda dan mengkafirkan para siswa yang belajar di sekolah umum. Pada sisi yang lain, pelajar dari sekolah umum mengejak santri sebagai pelajar yang tradisional, kuno, konserfatif d

Hai Semua

Gambar
  Assalamualaikum, Hallo semua 😊 Perkenalkan Nama saya Abel Meilany Dari kelas IX. F Sekolah Kartika ll-2 Bandar Lampung